Masih tentang Printer Epson Stylus TX 121, maklum saya pecinta Epson, atau lebih tepatnya pengguna Epson. Kali ini saya akan ajak sobat galeri untuk mengoperasikan scan/pemindaian dokumen/foto/gambar
untuk di simpan ke dalam komputer atau media penyimpanan lain dalam
bentuk gambar, khusus untuk printer Epson Stylus TX121.
Scanner pada dasarnya akan mempermudah anda menyimpan dokumen penting seperti ijasah, KTP, Akte Kelahiran, dengan maksud untuk mudah dalam proses pemindahan dan penyimpanan, baik itu untuk anda kirim via internet atau untuk anda simpan guna kepentingan lainnya.
Scanner pada dasarnya akan mempermudah anda menyimpan dokumen penting seperti ijasah, KTP, Akte Kelahiran, dengan maksud untuk mudah dalam proses pemindahan dan penyimpanan, baik itu untuk anda kirim via internet atau untuk anda simpan guna kepentingan lainnya.
Berikut ini adalah langkah-langkah melakukan scan/scanning gambar/foto/dokumen lain menggunakan printer Epson Stylus TX12, simak baik-baik
- Download disini drivers Scanner Epson Stylus T121
- Instal di komputer anda
- Buka Cover Printer Epson Stylus TX121 dan Masukkan Gambar atau Dokumen yang ingin anda scan, dan pastikan kabel USB tersambung dengan Komputer
- Buka Epson Scan yang sudah anda instal tadi
- Akan muncul kotak dialog seperti berikut
- Sebelum anda melakukan scanning, atur dahulu tampilanya dengan klik tombol Customize
- Pada kotak Costomize diatas lakkukan pengaturan sesuai yang anda inginkan dan klik OK
- Klik tombol Scan dan secara otomatis akan melakukan proses seperti gambar dibawah ini
SELAMAT MENCOBA ^_^
Tidak ada komentar :
Posting Komentar